Selai strawberry ini lain dengan yang sebelumnya. Kali ini agen pengentalnya menggunakan chia seed atau biji selasih kering yang dimasak bersama dengan strawberry nya. Menurut saya teksturnya lebih enak dan kemampuan merekatkan kue bolu lebih kuat.
Bahan-bahan
Langkah
Resep keto ini dipersembahkan oleh: https://cookpad.com/id/pengguna/24790294
0 Comments